Notification

×

Iklan

Iklan

Muslim dan Ilmu

Sunday, September 25, 2016 | September 25, 2016 WIB | 0 Views Last Updated 2016-09-27T04:41:34Z

ILMU.  Suatu kewajiban bagi seorang muslim untuk berilmu, karena tidak diragukan lagi bahwa ilmu adalah ibadah
dan ketika ilmu itu ibadah dan merupakan ibadah yang agung dan paling utama, maka kita harus bermujahadah bersungguh-sungguh untuk mendapatkannya. Ilmu merupakan bagian dari jihad di jalan Allah Ta'ala sebagaimana firman-Nya, artinya :
"Tidak sepatutnya bagi orang-orang yang mukmin itu pergi semuanya (ke medan perang). Mengapa tidak pergi dari tiap-tiap golongan di antara mereka beberapa orang untuk memperdalam pengetahuan mereka tentang agama dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali kepafdanya, supaya mereka itu dapat menjaga dirinya." (Q.S At-Taubah : 122)
×
Berita Terbaru Update